Orientasi “ESQ”
Jika kita mendapatkan ilmu kita harus memahami ilmu tersebut, setelah kita paham baru kita praktekkan/latih dan akhirnya akan menjadi kebiasaan dan kemudian akan menjadi karakter dalam hidup dan kepribadian kita. Contoh: ketika kita dulu belajar mobil, teori yang kita dapatkan adalah: setelah mobil dihidupkan injak kopling lalu masukkan gigi kemudian gas perlahan. Itu adalah teorinya, setelah kita paham kemudian kita latih secara terus menerus maka kita akan terbiasa dan akhirnya menjadi sebuah karakter dalam diri kita. Kini apakah saat kita ...






